Setelah dilantik pada hari senin (22/05/2017) lalu, Bupati dan Wakil Bupati terpilih Kotawaringin Barat, Ibu Hj. Nurhidayah, S.H, M.H dan Bpk. Ahmadi Riansyah sudah bisa mulai bekerja sesuai dengan visi dan misinya untuk membangun Kotawaringin Barat lebih baik lagi. Berbagai acara penyambutan dan perayaan sudah dilaksanakan untuk …
Semua Berita
Wakil Bupati Terpilih AHMADI RIANSYAH Pantau Langsung Banjir Di desa Sungai Pakit
AMINJAYA.DESA.ID Wakil Bupati Terpilih AHMADI RIANSYAH memantau langsung banjir yang terjadi di desa Sungai Pakit Kecamatan Pangkalan Banteng. Akibat Hujan Yang terjadi Pada Rabu 19 April 2017 Dini hari tadi beberapa rumah penduduk di KM 10 terendam banjir. Jembatan penghubung yang menjadi akses warga desa sungai pakit menuju …
Hujan Deras Mengguyur Wilayah Amin Jaya Menyebabkan Banjir Di KM 10
Hujan deras mengguyur wilayah Pangkalan Banteng tadi malam 19 April 2017, Menyebabkan beberapa wilayah di pangkalan banteng teremdam banjir, Hal ini di sebabkan oleh sungai di sekitar daerah tersebut tidak dapat menampung air karena derasnya hujan yang mengguyur. Beberapa rumah warga dan jalan jalan utama Pangkalan Bun - Sampit Juga …
Website Desa Telah diatur Undang Undang dan Gunakanlah Domain Yang Telah Di tentukan Kominfo
AMIN JAYA.DESA.ID Setiap Desa Wajib Memiliki Sebuah website/jaringan informasi, yang dalam hal ini telah tercantum dalam Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa. Berikut kutipan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa yang mewajibkan Setiap Desa, memiliki Jaringan Informasi/Website: UNDANG-UNDANG NOMOR 6 TAHUN 2014 TENTANG …
Kumpulan UU Desa
Pada tanggal 18 Desember 2013, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) telah mengesahkan Rancangan Undang-Undang Desa menjadi Undang-Undang Desa (UU Desa) Nomor 06 Tahun 2014 Tentang Desa. UU Desa No.6 tahun 2014 tentang Desa, menjadi rujukan dalam pembangunan Desa, penataan dan tata kelola Desa, pemberdayaan …